Kabar Baik! Cara Mudah Cek Status BSU di kemnaker.go.id, Ada Nama Kamu di Sini?

Minggu 01 Jun 2025 - 20:59 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri
Kabar Baik! Cara Mudah Cek Status BSU di kemnaker.go.id, Ada Nama Kamu di Sini?

BACAKORAN.CO - Jika kamu ingin mengetahui apakah namamu terdaftar sebagai penerima BSU ada cara mudah untuk cek statusnya melalui situs resmi kemnaker.go.id. 

Bantuan Subsidi Upah (BSU) adalah program pemerintah yang sangat dinantikan oleh para pekerja.

Program BSU dirancang untuk memberikan dukungan finansial kepada pekerja yang memenuhi syarat, terutama mereka yang terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan.

Jika kamu seorang pekerja penting untuk mengetahui cara cek penerima BSU agar tidak ketinggalan informasi penting ini.

BACA JUGA:Resmi! BSU dan Bansos Juni 2025 Cair Mulai Juni, Ada Rp600 Ribu dan Diskon Listrik, Sudah Cek Namamu?

BACA JUGA:Bentar Lagi Cair, Begini Syarat dan Cara Cek Penerima Resmi Bansos BSU Kemnaker 2025

Dengan adanya BSU pekerja bisa terbantu dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Cara Cek Penerima BSU

Berikut adalah beberapa cara mudah untuk cek penerima BSU yang bisa kamu lakukan:

1. Melalui Website Resmi Kemnaker

- Akses: Kunjungi situs resmi Kemnaker di https://kemnaker.go.id.

Pastikan kamu mengakses situs yang benar untuk menghindari penipuan.

- Login: Masuk menggunakan akun yang telah kamu daftarkan.

Jika belum punya akun, kamu perlu mendaftar terlebih dahulu.

Proses pendaftaran biasanya memerlukan NIK, nama lengkap, alamat email, dan data lainnya.

- Cek Status: Setelah berhasil login, masukkan NIK dan nama lengkapmu di kolom yang tersedia.

Sistem akan menampilkan status kamu sebagai penerima BSU atau tidak.

Kategori :