Rombongan Guru Minta Maaf Usai Viralkan Jembatan Rusak di Jambi, Netizen Kecam Pemerintah Daerah

Kamis 22 May 2025 - 10:58 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Rida Satriani
Rombongan Guru Minta Maaf Usai Viralkan Jembatan Rusak di Jambi, Netizen Kecam Pemerintah Daerah

Risma juga emnambahkan bahwa rombongan guru minta maaf dengan alasan tidak ingin menyudutkan siapa pun atas video yang viral. 

Mereka khawatir dokumentasi pribadi yang awalnya hanya untuk arsip internal justru berdampak negatif terhadap institusi pemerintah. 

“Kami melewati itu memang benar-benar (jembatan) sedang dalam proses perbaikan,” tambah Risma.

BACA JUGA:Viral Grup Facebook 'Fantasi Sedarah' 30 Ribu Anggota dengan Isi Konten Inses, Netizen Dibuat Waswas!

BACA JUGA:Heboh! Viral Video 1 Menit 50 Detik Milik Devita Tegger, Link Diserbu Netizen, Ternyata ini Isinya..

Menanggapi kontroversi tersebut, Bupati Merangin, M. Syukur, menyatakan bahwa permintaan maaf itu adalah hal yang wajar. 

Ia menduga para guru mungkin merasa tidak enak karena pemberitaan di media sosial tidak sepenuhnya sesuai dengan kenyataan di lapangan. 

“Minta maaf karena mereka mungkin merasa kejadian di lapangan dengan pemberitaan itu beda,” kata Syukur.

Namun, pernyataan Bupati ini malah semakin menyulut perdebatan publik. 

BACA JUGA:Viral Video Sopir Taksi Online inDrive di Cileunyi Lecehkan Penumpang, Pihak inDrive Respons Begini!

BACA JUGA:Viral CCTV Truk Fuso Giling Lampu Merah Pasuruan Libas 5 Kendaraan, Sopir Ngaku Cuma Ngantuk!

Alih-alih meredakan suasana, komentar tersebut dianggap meremehkan perjuangan para guru dan mengalihkan fokus dari masalah utamanya, yaitu buruknya kondisi infrastruktur di wilayah tersebut.

Bahkan, permintaan maaf rombongan para guru juga justru menimbulkan spekulasi baru. 

Netizen Kritik Tanggapan Pemerintah Daerah Terhadap Video Viral Rombongan Guru

Banyak netizen yang curiga bahwa para guru dipaksa untuk menyampaikan permintaan maaf. 

BACA JUGA:Kalahkan Rush dan BR-V? Ini Alasan Xpander Cross Premium CVT 2024 Viral di 2025 yang Punya Interior Sultan!

BACA JUGA:Dibilang Tesla KW? Mobil Chery J6 Viral di TikTok Gara-Gara Desain Ganteng, Harga Murah dan Fitur Melimpah!

Kategori :