Review 3 Parfum Timur Tengah untuk Pria Aroma Fresh dan Cocok untuk Sehari-hari, Rekomen!

Minggu 20 Apr 2025 - 04:00 WIB
Reporter : Yanti D.P
Editor : Yanti D.P
Review 3 Parfum Timur Tengah untuk Pria Aroma Fresh dan Cocok untuk Sehari-hari, Rekomen!

Parfum ini juga punya aroma vanilla yang bisa bikin wanginya beneran nempel dan cocok untuk acara formal.

"Karena dia ada wangi lemon, Mandarin Orange, dan fruity notes yang bikin wanginya jadi lebih ringan dan tidak sepekat, tidak se-bold, ataupun tidak seintimidating itu" sambungnya.

BACA JUGA:Wangi Ganteng Maskulin, Parfum Woody Pria yang Pas untuk Malam Hari dan Formal!

BACA JUGA:Review 3 Parfum Timur Tengah untuk Wanita Wangi Tahan Lama, Aroma Semerbak dan Versatile: Auto Dinotice!

2. Emir Celestial


Emir Celestial--Paris corner

Berdasarkan ia memakai parfum ini tidak dianjurkan untuk blind buy karena wanginya beneran unik.

"Wanginya enak dan kompleks, dia tuh wanginya ada mineral notesnya yang bikin wanginya kayak agak metalik, tapi metaliknya masih agak zesty jadi masih Citrus fresh gitu"

"Dia ada wangi tehnya juga di hidung dan di kulit gue sama kayak clean gitu lho. Clean-nya tuh kayak kertas yang habis keluar dari printer. Wanginya kompleks maskulin leaning, projectionnya oke banget..." lanjutnya.

BACA JUGA:3 Parfum Aroma Gourmand yang Enak Yummy Seperti Makanan Spesial untuk Indoor, Wangi Awet!

BACA JUGA:Review Top 5 Parfum untuk Panas-panasan Aroma Fresh dan Cocok Banget di Udara Gerah!

3. Emir Cedrat Essence 


Emir Cedrat Essence --Paris corner

Menurutnya parfum ini paling segar dari kedua parfum sebelumnya dengan aroma Citrusy yang di dry down-nya terdapat kesan manis.

"Citrusnya tuh dari lemon, bergamot dan agak green juga gitu lho. Dia Citrusy yang agak green dikepala gue tuh kayak Citrusy yang masih muda, masih hijau"

"lama-lama muncul wangi vanilla yang kasih kesan manis terus agak mosy dan art, di akhirnya jadi lebih deep dry down-nya" sambungnya pria ini.

Kategori :