Xiaomi 14T Pro Rilis! Moster Gadget dengan Kamera Leica dan Layar Gokil 144Hz!

Sabtu 10 May 2025 - 16:00 WIB
Reporter : Puput
Editor : Yudha IP
Xiaomi 14T Pro Rilis! Moster Gadget dengan Kamera Leica dan Layar Gokil 144Hz!

BACA JUGA:Hati-Hati! 5 Kekurangan Xiaomi 14T yang Bikin Kamu Mikir Dua Kali Sebelum Beli

Kamera Leica untuk Hasil Foto Profesional

Salah satu daya tarik utama Xiaomi 14T Pro adalah kolaborasinya dengan Leica, brand kamera legendaris asal Jerman.

Ponsel ini membawa setup tiga kamera belakang, dengan sensor utama 50MP (f/1.6, OIS), ultra-wide 13MP, dan telephoto 50MP dengan 3x optical zoom.

Kamera depannya pun tak kalah, dengan resolusi 32MP yang mendukung perekaman video hingga 4K.

BACA JUGA:Gampang Banget! 5 Cara Atasi HP Xiaomi dan Poco yang Cepat Panas Tanpa Alat Tambahan

BACA JUGA:Xiaomi Redmi 13 HP 1 Jutaan yang Bikin Melongo, Harga Receh, Spek Sultan, Unggulnya Beneran?

Mode Leica Authentic dan Vibrant menjadikan hasil foto tampak lebih sinematik dan dramatis, cantik sekali untuk kita yang menyukai foto-foto.

Baterai Awet dan Pengisian Super Cepat

Untuk mendukung aktivitas kita seharian, Xiaomi membekali 14T Pro dengan baterai berkapasitas 5.000 mAh.

Tak hanya awet, ponsel ini juga mendukung teknologi pengisian cepat 120W HyperCharge, yang diklaim mampu mengisi daya dari 0 ke 100% dalam waktu kurang dari 20 menit.

BACA JUGA:Terbukti Efektif! 3 Cara Menonaktifkan Iklan di HP, Xiaomi Tanpa Aplikasi Tambahan

BACA JUGA:Duel Maut! Xiaomi 14T atau Realme GT6, Mana yang Lebih Worth It?

Ada juga dukungan pengisian nirkabel 50W dan reverse charging 10W.

Fitur Unggulan Lainnya

- MIUI berbasis Android 14 dengan fitur AI pintar.

- Konektivitas lengkap: 5G dual-SIM, WiFi 7, Bluetooth 5.4, dan NFC.

BACA JUGA:Rumor Grab Ingin Akuisisi Gojek, GoTo Buka Suara dan Ungkap Ada Tawaran

BACA JUGA: Samsung Galaxy A36 5G: Spek Gahar, Harga Terjangkau! HP 5G Wajaib Punya Tahun Ini

Kategori :