Tren Baru Ramadan, Sahur Sambil Checkout Belanja Online! Ini Barang yang Paling Diburu!

Selama Ramadan 2025 muncul fenomena ‘sahur sambil checkout’, banyak pengguna e-commerce manfaatkan waktu sahur untuk berburu beragam produk.--tirachardz/freepik
Melissa Siska Juminto, President Director Tokopedia & TikTok E-commerce mengungkapkan, jumlah seller di TikTok Shop naik 40 persen menjelang Ramadan.
TikTok Ramadan 2025: 72 Juta Video, 2 Miliar Views!
BACA JUGA:Sempat Jadi E-commerce Terbesar di Indonesia, Bukalapak Pilih Gulung Tikar, Kini Fokus Jualan Ini
BACA JUGA:iPhone 16 Sudah Dijual? Menperin Siap Blokir IMEI dan Minta E-Commerce Bersih-Bersih!
Menurut Anggini Setiawan dari TikTok Indonesia, selama Ramadan 72 juta video diunggah oleh kreator dan seller, ditonton lebih dari 2 miliar kali.
Nah, terdapat lima tagar tren paling populer di TikTok, yaitu #Bukber, #RamadanCore, #TakjilRamadan, #MenuBukaPuasa, dan #BerkahRamadhan.