bacakoran.co

Mau Main Reguler, Ini Aturan Ketat Pelatih Barca yang Harus Dijalani Rashford

Marcus Rashford sudah jalani debut bersama Barcelona pada tur pra musim di Jepang --

BACAKORAN.CO – Marcus Rashford sudah berganti klub. Dia masih milik  Manchester United tapi tidak bermain bersama Setan Merah musim ini. Penyerang sayap berusia 27 tahun ini menjadi skuad Barcelona sebagai pemain pinjaman. 

Marcus Rashford juga rela memotong gajinya sebesar 15 persen agar bisa memperkuat Blaugrana. Rashford  akan meniti karirnya yang sempat meredup bersama United dalam dua musim terakhir. Dia sering melanggar aturan dan membuatnya mendapatkan peringatan dari pelatih United.

Rashford juga sudah menjalani debut bersama Barcelona pada laga tur pra musim di Jepang. Dia dimasukkan oleh pelatih Barca, Hansi Flick pada babak kedua saat bertemu dengan klub Jepang, Vissel Kobe. Pada laga itu Barca menang dengan skor 3-1. 

Namun untuk bisa menembus skuad Barcelona pada musim reguler, Rashford harus berjuang tidak hanya dengan fisik yang oke tapi juga dengan disiplin yang ketat. Pelatih Barcelona, Hansi Flick punya aturan yang ketat bagi para pemain Barcelona.

Dengan menerapkan disiplin yang sangat tinggi pelatih asal Jerman itu berhasil membawa Barcelona meraih tiga trofi juara. Juara La Liga Spanyol dan dua kali juara Copa del Rey selama dua musim menjadi arsitek Barcelona dengan menyisihkan Real Madrid.

Ada 10 aturan yang diterapkan oleh Hansi Flick kepada para pemain Barcelona diantaranya adalah datang ke tempat latihan 90 menit lebih awal, pada hari pertandingan para pemain harus mengikuti latihan pemanasan, para pemain harus bertemu dengan pemain lainnya di hotel.

BACA JUGA:Waduh, Harganya Kelewat Mahal Tapi Pesona Kapten Timnas Indonesia ini Masih Diminati Klub Serie A

BACA JUGA: Bek Chelsea ini Heran Lihat Kelakuan Madueke Lewatkan Final demi Gabung Arsenal

Flick juga tidak suka dengan beberapa kejutan dari para pemain. Hari libur latihan hanya diberikan satu hari setelah pertandingan dan semua pemain harus menjalaninya dengan baik. Flick juga meminta pemain harus makan yang telah disiapkan ahli gizi klub, Silvia Tremoleda.

Dan yang tak kalah penting adalah para pemain harus menjaga fisik dengan rutin latihan fitness agar tetap ideal dan tidak kelebihan berat badan. Fitnes dan istirahat setelah pertandingan menjadi kunci sukses Flick dalam membangun prestasi Baracelona.

Satu saja disiplin yang dilanggar akan berakibat buruk bagi para pemain. Salah satunya tempat utama bakal digusur dengan pemain yang lebih siap secara fisik dan mental. Ini akan menjadi tantangan bagi Rashford jika ingin bermain secara reguler bersama Barca.

Rashford sudah terbang ke Barcelona pada Minggu tanggal 20 Juli 2025. Rashford menjadi salah satu alternatif terakhir untuk pos penyerang sayap setelah dua pemain bidikan Barcelona, Luis Diaz dari Liverpool dan Nico Williams dari Atheletico Bilbao gagal digaet pada bursa transfer musim panas.

BACA JUGA:Netizen Ramai-Ramai Serukan PK Rekrut Striker Gacor Eks Persib Bandung

BACA JUGA:Rela Rampok Bank, Madrid Siapkan Mega Transfer Pemain Kesayangan Guardiola

Mau Main Reguler, Ini Aturan Ketat Pelatih Barca yang Harus Dijalani Rashford

Zulhanan

Zulhanan


bacakoran.co – marcus rashford sudah berganti klub. dia masih milik  tapi tidak bermain bersama setan merah musim ini. penyerang sayap berusia 27 tahun ini menjadi skuad sebagai pemain pinjaman. 

juga rela memotong gajinya sebesar 15 persen agar bisa memperkuat blaugrana. rashford  akan meniti karirnya yang sempat meredup bersama united dalam dua musim terakhir. dia sering melanggar aturan dan membuatnya mendapatkan peringatan dari pelatih united.

rashford juga sudah menjalani debut bersama barcelona pada laga tur pra musim di jepang. dia dimasukkan oleh pelatih barca, pada babak kedua saat bertemu dengan klub jepang, vissel kobe. pada laga itu barca menang dengan skor 3-1. 

namun untuk bisa menembus skuad barcelona pada musim reguler, rashford harus berjuang tidak hanya dengan fisik yang oke tapi juga dengan disiplin yang ketat. pelatih barcelona, hansi flick punya aturan yang ketat bagi para pemain barcelona.

dengan menerapkan disiplin yang sangat tinggi pelatih asal jerman itu berhasil membawa barcelona meraih tiga trofi juara. juara la liga spanyol dan dua kali juara copa del rey selama dua musim menjadi arsitek barcelona dengan menyisihkan .

ada 10 aturan yang diterapkan oleh hansi flick kepada para pemain barcelona diantaranya adalah datang ke tempat latihan 90 menit lebih awal, pada hari pertandingan para pemain harus mengikuti latihan pemanasan, para pemain harus bertemu dengan pemain lainnya di hotel.

flick juga tidak suka dengan beberapa kejutan dari para pemain. hari libur latihan hanya diberikan satu hari setelah pertandingan dan semua pemain harus menjalaninya dengan baik. flick juga meminta pemain harus makan yang telah disiapkan ahli gizi klub, silvia tremoleda.

dan yang tak kalah penting adalah para pemain harus menjaga fisik dengan rutin latihan fitness agar tetap ideal dan tidak kelebihan berat badan. fitnes dan istirahat setelah pertandingan menjadi kunci sukses flick dalam membangun prestasi baracelona.

satu saja disiplin yang dilanggar akan berakibat buruk bagi para pemain. salah satunya tempat utama bakal digusur dengan pemain yang lebih siap secara fisik dan mental. ini akan menjadi tantangan bagi rashford jika ingin bermain secara reguler bersama barca.

rashford sudah terbang ke barcelona pada minggu tanggal 20 juli 2025. rashford menjadi salah satu alternatif terakhir untuk pos penyerang sayap setelah dua pemain bidikan barcelona, luis diaz dari liverpool dan nico williams dari atheletico bilbao gagal digaet pada bursa transfer musim panas.

barca juga harus segera cepat bertindak untuk mengamankan rashford. bayern munchen dikabarkan juga tertarik untuk mendapatkan tanda tangan mantan penyerang timnas inggris berusia 27 tahun ini.

meski demikian, rashford harus bersabar menunggu barcelona hingga menyelesaikan tur pra musim ke negara asia dalam satu pekan kedepan. barca yang mengalami masalah keuangan harus memikirkan secara matang untuk merekrut rashford.

pada musim lalu, barcelona mengalami masalaha tak bisa mendaftarkan dani olmo bermain di la liga spanyol. dani olmo harus melewatkan 3 pertandingan di la liga sebelum mendapatkan persetujuan dari la liga spanyol.

rashford nyaris ke barcelona pada bursa transfer musim dingin januari 2025 lalu. sayang proses transfer tersebut batal karena barcelona gagal menjual salah satu pemainnya, ansu fati. pemain timnas spanyol ini hanya dipinjamkan satu musim ke as monaco. 

rashford akan menjadi tandem ideal bagi lamine yamal di sektor penyerang sayap. barcelona juga sudah menyiapkan nomor jersey yang akan dikenakan oleh rashford. ada tiga nomor yang tersedia yakni nomor 14, 19, dan 22. nomor 14 pernah dipakai oleh legenda barcelona, johan cryuff dan juga pernah dipakai oleh thierry henry.

kemungkinan rashford akan memilih nomor punggung 14 karena memang dia sangat mengidolakan thierry henry. sedangkan nomor 19 saat ini sudah lowong. nomor tersebut sebelumnya dipakai oleh lamine yamal pada musim lalu. (*)

 

Tag
Share