Sudah Tayang! Inilah Sinopsis Drama China 'Rainkissed Fate' Bertemakan Pernikahan Kontrak, Nonton Dimana?

Inilah sinopsis drama China Rainkissed Fate dan daftar pemainnya--WeTV VIP
Seiring waktu, hubungan mereka berkembang menjadi cinta sejati.
Bersama-sama, mereka berusaha mengungkap kebenaran di balik masa lalu yang kelam dan menghadapi berbagai rintangan.
BACA JUGA:17 Drama China Genre Fantasi Populer yang Wajib Ditonton, Auto Bikin Ketagihan!
BACA JUGA:17 Rekomendasi Drama China Tentang Balas Dendam yang Penuh Plot Twist, Auto Gregetan!
Berikut daftar pemain drama Rainkissed Fate:
- Chen Fang Tong sebagai Bu Yan
- Dai Gao Zheng sebagai He Yu Chen
- Fan Xiao Dong sebagai Tang Ze
- Krystal Zhang sebagai Xia Chang Yin
BACA JUGA:10 Rekomendasi Drama China Tentang Dokter dan Tentara Penuh Konflik Tapi Seru, Wajib Nonton Gaes!
Drama China "Rainkissed Fate" telah tayang perdana di WeTV pada 15 Februari 2025.
Serial dengan tema pernikahan kontrak ini terdiri dari 30 episode, masing-masing berdurasi sekitar 15 menit. Jangan sampai ketinggalan ya guys!