3 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Cinta Beda Usia yang Penuh Rintangan, Dijamin Seru dan Bikin Baper!

Rekomendasi drama Thailand tentang cinta beda usia yang bikin baper. --MyDramaList
BACAKORAN.CO - Serial drama Thailand kerap menyuguhkan alur cerita memikat yang menarik perhatian penonton global, salah satunya adalah tema percintaan beda usia.
Selain alur cerita yang memikat, drama Thailand tentang cinta beda usia juga berhasil mencuri hati penonton dengan meraih rating tertinggi dan popularitas yang luar biasa.
Kisah-kisah romantis yang penuh liku-liku antara pasangan dengan perbedaan usia yang signifikan menjadi daya tarik tersendiri.
Beberapa drama Thailand juga mengangkat pesan moral tentang cinta, penerimaan, dan bagaimana perbedaan usia tidak selalu menjadi penghalang dalam hubungan.
BACA JUGA:7 Rekomendasi Drama Thailand Kerajaan dari Berbagai Genre Seru, Ada Apa Saja Ya?
Jika kamu tertarik dengan drama Thailand tentang beda usia, ayo simak disini!
Berikut ini tim bacakoran.co akan merekomendasikan drama Thailand tentang cinta beda usia yang seru.
1. Marn Bang Jai
I Need Romance--MyDramaList
Marn Bang Jai adalah drama Thailand yang ditayangkan pada tahun 2020.
BACA JUGA:7 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Bullying yang Seru dan Menegangkan, Dijamin Nonton Terus!
BACA JUGA:3 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Cinta Segitiga yang Wajib Ditonton, Ada Apa Aja Ya?
Cerita ini berfokus pada Fuenglada, seorang siswi SMA yang sangat dekat dengan ayahnya.