Gaes, Pertamina Mau Kumpulkan Minyak Jelantah dari Masyarakat, Mau Dibuat Apa!
Pertamina telah menyiapkan beberapa skema buat mengumpulkan minyak jelantah dari masyarakat yang nantinya diolah menjadi bioavtur. --istimewa
Sekadar informasi, Festival LIKE 2 adalah acara yang merangkum berbagai kerja dan langkah korektif di bidang Lingkungan Hidup, Iklim, Kehutanan, dan Energi, khususnya energi terbarukan.
Berlangsung di Jakarta Convention Center (JCC) Hall A & B, Senayan, Jakarta mulai 8-11 Agustus 2024, acara mengusung tema "10 Tahun Kerja untuk Sustainabilitas."
BACA JUGA:Borong Yuk Moms, Tropical Minyak Goreng Indomaret vs Alfamart, Murah yang Mana Nih...
Berbagai kegiatan memeriahkan acara ini, di antaranya I LIKE CONCERT, Talk Show, I LIKE WALK (Fun Walk), Exhibition, Coaching Clinic, Demo Inovasi, Sellers Meet Buyer, Competition, dan KLHK Appreciation Night.